JAKARTA,PALPRES.COM- Cek daftar bansos yang akan dicairkan ditahun 2024, apakah PKH dan BPNT termasuk?.
Tahun 2024 pemerintah masih akan menyalurkan bansos kepada keluarga penerima manfaat (KPM) yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).
Jumlah Bansos yang akan disalurkan ditahun 2024 juga terbilang cukup banyak mulai dari uang tunai, sembako dan bantuan pangan.
Para KPM yang pada tahun 2023 ini menerima penyaluran bantuan sosial, ada kesempatan untuk kembali menerima pencairan bantuan ditahun 2024.
BACA JUGA:JANGAN KAGET! Segini Biaya Hidup di IKN yang Ternyata Lebih Mahal Dibandingkan di Jakarta
Asalkan KPM masih memenuhi persyaratan yang ditetapkan oleh pemerintah.
Adapun syarat untuk mendapatkan bantuan sosial adalah sebagai berikut:
1. WNI (Warga Negara Indonesia)
2. Mempunyai KTP
BACA JUGA:Permintaan Terakhir Lukas Enembe Sebelum Meninggal Dunia Hari Ini
3. Termasuk dalam kategori masyarakat ekonomi menengah ke bawah
4. NIK yang sudah terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) sebagai penerima bansos 2023
Nah, berikut ini bantuan sosial yang akan disalurkan ditahun 2024 diantaranya:
1. PKH
BACA JUGA:5 Destinasi Wisata Air di Bangka Belitung, Lautnya Memukau Cocok untuk Berjemur hingga Snorkeling