PALPRES.COM - Persaingan motor listrik di tanah air semakin ketat.
Terlebih, motor listrik buatan dalam negeri bernama Evits TS-1 resmi mengaspal.
Diketahui, Evits TS-1 ini merupakan maha karya Institut Sepuluh November.
Produksi motor tanpa bensin ini merupakan kolaborasi PT ITS Tekno Sains yang berkolaborasi dengan PT Panggung Electric Citrabuana.
BACA JUGA:Banyak yang Belum Tahu, Bayar PBB Online Bisa Lewat Mobile Banking, Begini Caranya
BACA JUGA:Mudah, Cara Cek Kendaraan Kena Tilang Elektronik Secara Online, Bisa Lewat Hp
Peresmian produk perdana motor listrik Evits TS-1 ini dilakukan pada Kamis, 21 Desember 2023.
Tidak hanya mengajar, pergiruan tinggi sepertinya perlu mengimplementasikan karya inovasinya.
Hal ini untuk menjadi produk komersial dan bisa memberikan nilai ekonomi bagi semua pihak, termasuk masyarakat.
Selain itu, ITS juga akan mengembangkan kerjasama dengan PT Panggung Electric Citrabuana.
BACA JUGA:Ada Promo GRATIS Khusus 4 Orang Yang Memiliki Nama Ini, Buruan Datang Outlet Kopi Kenangan
BACA JUGA:Lagi Viral! Ini 5 Tempat Jual Cromboloni Favorit di Jakarta, Harga Mulai Rp25 ribuan aja!
Seperti disampaikan Rektor ITS, Prof Dr Ir Mochamad Ashari MEng.
Mengutip situs resmi ITS, kualitas dari PT Panggung Electric Citrabuana tidak perlu diragukan lagi.
Untuk mencapai titik ini, dibutuhkan perjuangan yang tidak mudah.