
Rumah Adat Melayu merupakan wisata budaya berupa rumah panggung dengan dinding dan lantai terbuat dari kayu.
Di Desa Perlang terdapat dua jenis rumah adat yaitu Melayu Bubung Panjang, dan Melayu Awal yang memiliki ciri khas tersendiri.
Nah, itulah 6 wisata menarik di Bangka Belitung yang wajib kamu kunjungi saat menghabiskan waktu liburan bersama keluarga di Bangka Belitung.