5 Sunscreen Terbaik untuk Cerahkan Wajah, Cocok Banget untuk Tipe Kulit Berminyak

Selasa 02-01-2024,15:09 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Wardah UV shield essential sunscreen gel SPF 30 PA+++ adalah sunscreen dengan broad spectrum protection, 30 kali lebih optimal menjaga kulit dari sinar UVA dan UVB serta pancaran blue light berlebih.

Dengan inovasi formula non alkohol namun tetap ringan dan tidak lengket.

Serta kombinasi vitamin E dan vitamin B5 di dalamnya yang bantu penuhi kebutuhan nutrisi kulit Anda sehari-hari.

BACA JUGA:Ini 5 Cara Pakai Sunscreen yang Benar untuk Kamu yang Berkulit Sensitif

BACA JUGA:8 Rekomendasi Sunscreen Anak, Ampuh Lindungi Kulit Si Kecil dari Sinar Matahari

Penggunaan sunscreen UV shield dapat mencegah penuaan dini, menghindari munculnya bintik hitam di wajah dan melindungi resiko kanker kulit.

Harganya cukup terjangkau yakni Rp 35 ribu.

3. Khaf Triple Protection Sunscreen Moisturizer

Adalah pelembab wajah dengan tekstur yang ringan mudah menyerap serta tidak membuat kulit terasa lengket.

BACA JUGA:Sunscreen Bikin Flek Makin Parah dan Kulit Jadi Kelihatan Gosong, Ini Penjelasan dari Dokter Kamilah

BACA JUGA:5 Sunscreen Terbaik untuk Kulit Berminyak, Bebas Jerawat Flek Hitam dan Bikin Wajah Glowing

Dilengkapi dengan skin deep moist actives yang dapat memberikan kelembaban pada kulit.

Serta kadar SPF 30 dan PA+++ yang dapat memberikan perlindungan pada kulit dari paparan sinar matahari berlebih dan polusi.

Produk ini diperkaya dengan ekstrak japanese mugwort sehingga mampu menjaga kulit dari radiasi sinar blue light yang dipancarkan dari perangkat digital.

Anda bisa mendapatkan produk ini dengan mengeluarkan budget Rp 39 ribu saja.

BACA JUGA:Kenalkan Sunscreen Sunbattle SPF 50, Emina Bagikan Ratusan Produk Gratis di Kambang Iwak

Kategori :