PALEMBANG, PALPRES.COM - Flek hitam memang sering mengganggu kenyamanan.
Paparan sinar matahari ke kulit dapat menyebabkan flek hitam di wajah lho.
Banyak sekali perawatan kulit untuk mengatasi flek hitam.
Untuk mengatasinya kalian bisa mencoba menggunakan produk perawatan kulit seperti penghilang flek hitam.
Berikut ini Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Kulit Flek Hitam,
BACA JUGA:Tak Cukup Pakai Sunscreen Terbaik untuk Memutihkan Wajah, Ini 5 Rahasia Kulit Cerah dan Putih Bersih
1. Wardah Renew You Anti Aging Day Cream
Kandungan terbaik dari krim ini adalah niacinamide yang dapat mencerahkan dan meratakan warna kulit.
Ini diformulasikan dengan kombinasi Peptide MatrixylTM dan Bakuchiol yang menghaluskan tekstur kulit.
Produk ini pun telah diklaim terbukti secara klinis mampu menjaga elastisitas dan kekencangan kulit dalam 4 minggu pemakaian.
BACA JUGA:5 Sunscreen Terbaik untuk Cerahkan Wajah, Cocok Banget untuk Tipe Kulit Berminyak
BACA JUGA:2 Sunscreen Terbaik Untuk Memutihkan Kulit Wajah, Terbukti Efektif!
Wardah Renew You Anti Aging Day Cream adalah cream penghilang untuk flek hitam memiliki tekstur krim yang ringan.
Day cream ini dilengkapi dengan SPF 35 PA+++ melindungi kulit dari paparan sinar UVA/UVB,