Cara Mengajukan Pinjaman BNI Online, Tanpa Jaminan dan Cepat di ACC! Begini Triknya

Rabu 03-01-2024,07:20 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

1. Fotokopi KTP 

2. Fotokopi NPWP 

3. Slip gaji atau bukti penghasilan

4. Fotokopi rekening koran atau tabungan 3 bulan terakhir 

BACA JUGA:Cara Mudah Pinjaman Online via BSI Mobile, Anti Ribet Uang Langsung Cair ke Rekening

5. Pas foto 4x6 

6. Fotokopi SK pengangkat atau surat keterangan masa kerja dari perusahaan bekerja.

7. Surat pernyataan dan surat kuasa 

Lalu untuk biayanya, ada tiga macam, yakni administrasi provisi dan asuransi.

BACA JUGA:MUDAH BINGITS! Cara Pengajuan Pinjaman Online Rp500 Juta dari Livin By Mandiri, Modal HP dan KTP Aja

Untuk administrasi itu mulai dari 150.000 rupiah dan kemudian untuk provisi itu sebesar 1 persen.

Ada juga untuk biaya asuransi jiwa, tujuannya apa supaya ketika kalian meminjam di BNI bisa tercover dengan Asuransi.

Kemudian untuk biaya lainnya seperti denda keterlambatan. 

Jadi apabila terlambat membayar itu akan dikenakan denda sebesar 2,5 persen per bulan dihitung dari nilai angsuran yang tertunggak.

BACA JUGA:Usaha Aktif Minimal 6 Bulan, Begini Syarat dan Cara Pengajuan KUR BNI Tahun 2024 Lewat Online dan Offline

Kemudian apabila ingin melunasi itu juga kena denda sebesar 2,5 persen dari nilai pelunasan.

Kategori :