7 Cara Mencerahkan Lutut Hitam dengan Mudah, Pakainya Harus Rutin Agar Cerah Maksimal

Kamis 04-01-2024,21:07 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

Setelah itu, diamkan selama 20 menit.

Lalu, bilas area kulit dengan air. 

2. Teh Hijau

Kemampuan teh hijau untuk mencerahkan kulit sudah sangat terkenal.

BACA JUGA:6 Jus Buah yang Ampuh Memutihkan Wajah dalam Hitungan Hari, Bikin Kulit Glowing Awet Muda

Hal ini disebabkan oleh adanya antioksidan seperti polifenol dan zat yang disebut epigallocatechin gallate (ECGG) dalam teh hijau.

Menurut penelitian, senyawa-senyawa ini mungkin dapat mengurangi jumlah melanin yang diproduksi dalam jaringan kulit.

Sehingga memberikan tampilan kulit yang lebih cerah dan bercahaya.

Caranya, seduh satu cangkir air mendidih dengan teh hijau, lalu biarkanlah mendingin sebelum menggunakannya di lutut.

BACA JUGA:8 Cara Memutihkan Gigi dengan Bahan Alami dan Murah, Efektif Basmi Kotoran Gigi sampai Bersih

Jika sudah, gunakan kapas dengan mencelupkannya ke dalam teh hijau dan usapkan dengan lembut pada lutut kamu.

Selama beberapa minggu, kamu dapat mengulangi cara ini 2 atau 3 kali dalam setiap hari.

Untuk membantu memutihkan kulit kamu, kamu juga dapat menggunakan produk perawatan kulit yang mengandung ekstrak teh hijau, ya.

3. Mengoleskan Gel Lidah Buaya

BACA JUGA:3 Cara Memutihkan Wajah dengan Masker Buah-Buahan, Wajib Coba!

Gel lidah buaya juga dianggap dapat membantu mencerahkan kulit.

Kategori :