KUR BCA Siap Bantu UMKM, Pinjaman Bisa Cair Hingga Rp500 Juta, Bisa Daftar Online

Kamis 04-01-2024,23:08 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

PALEMBANG, PALPRES.COM- Jika kamu memiliki Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dan saat ini kekurangan dana untuk usaha, Kredit Usaha Rakyat (KUR) dari bank BCA akan dapat membantu kamu, lho.

Nah, ada salah satu keuntungan dari KUR BCA ini, yakni gak adanya biaya provisi dan administrasi.

Dalam KUR BCA ini terdapat dua jenis KUR, seperti KUR Mikro dan KUR Kecil.

Jangka waktu kredit investasi adalah lima tahun untuk setiap program KUR.

BACA JUGA:Pinjaman KUR UMKM Mandiri 2024 Cair Hingga Rp500 Juta, Catat Syarat Lengkap dan Jenisnya

KUR Mikro memiliki jangka waktu kredit modal kerja selama 3 tahun.

Sedangkan KUR Kecil memiliki jangka waktu kredit selama 4 tahun.

Jika kamu memilih KUR Mikro, kamu juga akan mendapatkan keuntungan lain. 

Seperti gak ada biaya tambahan untuk biaya notaris, asuransi, atau biaya appraisal.

BACA JUGA:Prediksi Skema Pinjaman KUR 2024, Tidak Mewajibkan Agunan atau Jaminan?

Namun, sesuai dengan peraturan yang berlaku saat ini, biaya-biaya tersebut berlaku untuk KUR Kecil.

Dari penjelasan di atas, jelaslah bahwa UMKM dapat mengajukan KUR yang disediakan oleh BCA.

Namun, sebelum mengajukan KUR ini, kamu harus mengumpulkan syarat-syaratnya terlebih dahulu, ya.

Mari kita simak penjelasan syarat dari pengajuan KUR BCA, yang sudah kami sadur dari website Inaproduct.

BACA JUGA:KUR BRI 2024 Cair di Bulan Berapa? Cek Info Lengkapnya Disini

Kategori :