WOW! Di Balik Keindahan Batu Akik Sulaiman Ternyata Menyimpan Sejumlah Khasiat Spiritual, Apa Saja?

Minggu 07-01-2024,07:26 WIB
Reporter : Sri Devi
Editor : Sri Devi

Coraknya sangat bervariasi, seperti garis membujur atau gumpalan asap dengan lima warna yang berbeda.

BACA JUGA:Incaran Kolektor Dunia, 3 Batu Akik Indonesia Ini Tembus Inggris, Rusia, hingga Panama

BACA JUGA:GAK NYANGKA! Batu Akik Motif Kujang Ternyata Punya Efek Mistis, Ini Khasiatnya

3. Batu Akik Sulaiman Daud

Unik dengan motif pamor seperti yang terdapat pada keris, juga dikenal sebagai pamor Junjung Drajat. 

Konon, mampu meningkatkan derajat, rezeki, dan karir.

4. Batu Akik Sulaiman Mata

BACA JUGA:Batu Akik Bio Solar Baturaja: Antara Khasiat dan Keindahan yang Dirindukan

BACA JUGA:Cara Jitu Membedakan Batu Akik Giok Asli dan Tiruan, Jangan Sampai Tertipu!

Bentuk dan motifnya menyerupai mata. 

Dalam kalangan spiritualis, diyakini dapat meningkatkan intuisi dan penglihatan batin.

5. Batu Akik Sulaiman Madu

Populer di kalangan kolektor karena memiliki khasiat pengasihan dan dikatakan mampu memikat lawan jenis dengan warna batunya yang mirip madu.

BACA JUGA:Ini Khasiat dan Cara Mengetahui Keaslian Batu Akik Badar Besi

BACA JUGA:Bagaimana Kiat Sukses Berbisnis Batu Akik? Pahami Dulu Ini!

6. Batu Akik Sulaiman Combong

Kategori :