Harga 14 Jutaan, Ini Dia Motor Bebek Sport Baru Honda 2024, Intip Spesifikasinya

Minggu 07-01-2024,13:51 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

Dari segi tampilan Honda Wave RSX Fi ini memang memiliki kesamaan desain dengan Supra X 125.

BACA JUGA:Yamaha Panik! 4 Fitur Canggih Ada di Motor Honda Dio 125, Bikin Penasaran? Apa Saja ya

BACA JUGA:Motor Listrik Murah Exotic Mizone dan Sterrato, Jarak Tempuhnya Lebih Jauh dari Honda EM1 e, Minat?

Namun motor ini di desain khusus untuk penggunaan sehari-hari dengan jok yang nyaman bagi pengendara.

Meski fitur yang dimiliki terbilang sederhana dan terkesan jadul jika dibandingkan dengan motor-motor masa kini.

Namun motor ini memiliki bagasi bawah jok yang luas mampu menampung helm dan barang bawaan dengan mudah.

Dari tampilan bebek Honda ini masih menggunakan panel instrumen analog pencahayaan dengan lampu biasa dan kunci konvensional.

BACA JUGA:Inilah Motor Baru Honda Win 100 Reborn, Cuma Rp15 Jutaan, Iritnya Tembus 62,5 Kilometer

BACA JUGA:Inilah Tampilan New Honda PCX 160 Terbaru, Siap Mengaspal di 2024, Apa Saja Bedanya?

Honda Wave RSX Fi ini di tenaga mesin 110 cc 1 silinder PGMFI yang sudah memenuhi standar emisi euro 3.

mesin ini mampu menghasilkan daya sebesar 8,6 tenaga kuda dan torsi sebesar 8,7 Nm dengan konsumsi bahan bakar yang mencapai 64 km per liter.

Itulah ulasan tentang motor Honda Wave RSX Fi, dimana motor yang mirip dengan Supra X 125 di Indonesia hanya dijual di negara Vietnam.

Gimana nih pecinta motor Honda, bila Wave RSX Fi dijual di Indonesia, tentunya harga dan mesinnya akan mengalami perubahan gak?

BACA JUGA:Bikin Yamaha Terlihat Cupu! Honda Rilis Motor Super Canggih, Teknologi Ini yang Digunakan?

BACA JUGA:New Yamaha Lexi 2024 Bakal Naik Kelas? Siap Hadapi Honda Vario 160, Ini Dia Spesifikasi Lengkapnya

Semoga saja artikel ini bisa memberikan manfaat. Terima kasih*

Kategori :