7 Tips Kulit Gak Gosong Saat Kena Sinar Matahari, Nomor 6 Jangan Disepelekan

Senin 08-01-2024,21:50 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Memakai baju lengan panjang dan kemeja panjang atau celana panjang dengan warna gelap akan susah untuk sinar matahari masuk ke dalam tubuh yang akan membuat kulit menjadi terbakar.

6. Minum Vitamin

Gunakan vitamin D sebagai penangkal daya tahan tubuh sehingga dapat mengatasi dari paparan sinar matahari.

Vitamin D sangat penting dalam peranan kecantikan pada tubuh, jadi jangan disepelekan ya...

BACA JUGA:Apa Sajakah Jenis Foundation Yang Direkomendasikan Untuk Kulit Berminyak? Berikut Ini Daftarnya

BACA JUGA:3 Rekomendasi Foundation yang Cocok Buat Kulit Remaja, Harganya Nggak Bikin Kantong Bolong

7. Make Up Kandungan SPF

Alangkah baiknya Anda menggunakan make up yang memiliki kandungan SPF tinggi karena dapat mengurangi kerusakan pada wajah yang tidak sengaja terkena sinar matahari atau sinar UV. 

Selain Anda bisa cantik dalam berhias, Anda juga dapat terlindungi dari sinar matahari.

Inilah car agar wajah tetap cantik meskipun terkena langsung paparan dari sinar matahari.

BACA JUGA:Rekomendasi 10 Moisturizer atau Pelembab Terbaik untuk Kulit Kering, Bisa Kamu Dapatkan di Toko Kosmetik

BACA JUGA:Ini lho 8 Jenis Buah-buahan yang Bermanfaat Untuk Kesehatan Kulit

Semoga bermanfaat bagi Anda yang selalu menjaga penampilan.*

Kategori :