Para Gamers Merapat, Inilah 4 Laptop Terbaik Untuk Gaming, Main Game Makin Seru!

Selasa 09-01-2024,17:09 WIB
Reporter : Aisyah Safitri
Editor : Ella Sulistiana

Laptop ASUS ini hadir dengan layar berukuran 15,6” IPS dengan resolusi FHD. 

Selain itu, laptop ini sudah bersertifikasi militer MIL-STD-810H yang durabilitasnya sudah melalui pengujian ketahanan ketat. 

Ketika bermain game kamu tidak perlu khawatir overheat, sebab laptop ini sudah dibekali dengan desain pendinginan terbaru. 

BACA JUGA:Gamer Wajib Tahu! Predator Triton 900, Laptop Gaming Spek Dewa, Segini Harganya!

RAM bawaannya pun sudah berkapasitas 16GB DDR5 yang bisa kamu di-upgrade hingga 32GB apabila masih kurang. 

Ada beberapa jenis dan rentang harga dari laptop ini, yaitu Rp13 jutaan untuk VGA GTX 1650, Rp14 jutaan untuk VGA GTX 1650 Ti, Rp18 jutaan untuk VGA GTX 3050, dan Rp19 jutaan untuk VGA 3050 Ti. 

3. Acer Predator Helios 300 PH315-54 

Laptop gaming terbaik berikutnya yang bisa menjadi pilihan adalah Acer Predator Helios 300 PH315-54. 

BACA JUGA:Gamer Wajib Tahu! Predator Triton 900, Laptop Gaming Spek Dewa, Segini Harganya!

Laptop ini hadir dengan desain yang menawan dan dilengkapi dengan layar QHD IPS beresolusi 15.6” lengkap dengan dukungan 100% DCI-P3. 

Dalam segi performa, laptop ini telah ditenagai prosesor Intel Core™ i7-11800H yang memiliki kecepatan hingga 4,60 Ghz. 

Untuk olah grafisnya sendiri, laptop ini juga punya spesifikasi yang mumpuni. 

Mengusung kartu grafis NVIDIA GeForce RTX 3060, dengan laptop ini kamu akan mendapatkan pengalaman bermain game yang sangat realstis. 

BACA JUGA:Laptop Ini Punya Spek Tinggi, Bisa Untuk Main Game, Harga Cuma 3 Jutaan, Mau?

Selain itu, laptop Acer ini memiliki refresh rate hingga 165Hz dan response time 3ms yang bisa memberikan tampilan mulus tanpa terganggu patahan visual. 

Untuk keyboard sendiri, Acer Predator Helios 300 PH315-54 memiliki keyboard yang unik dan menarik, karena kehadiran dari pencahayaan 4-Zona. Di samping itu. 

Kategori :