Melalui Samsung Galaxy A05, Samsung sudah mempertimbangkan permintaan pasar atas ponsel yang terjangkau dan sudah mendukung 5G.
Salah satu yang paling menarik adalah Samsung Galaxy A05 yang datang membawa system operasi android 12.
Samsung Galaxy A05 juga menyematkan chipset helio GT85 yang cukup cepat untuk penggunaan sehari – hari.
BACA JUGA:Gamer Wajib Tahu! Predator Triton 900, Laptop Gaming Spek Dewa, Segini Harganya!
BACA JUGA:Laptop Ini Punya Spek Tinggi, Bisa Untuk Main Game, Harga Cuma 3 Jutaan, Mau?
Selain itu, Samsung Galaxy A05 dibekali RAM 4 GB/6 GB serta memori internal 64 GB yang dapat diperluas.
Samsung Galaxy A05 memiliki kamera belakang yang berlensa 50 megapixel dan untuk kamera selfie beresolusi 8 megapixel.
Samsung Galaxy A05 dibekali baterai 5000 mAh yang didukung fast charging 25 watt sehingga kalian dapat mengisi daya baterai lebih cepat.
4. Tecno Pova Neo 3
BACA JUGA:Catat! Ini Jadwal, Lokasi dan Lagu Dewa 19 saat Konser di Indralaya, Meriahkan HUT Ogan Ilir ke-20
BACA JUGA:Bedak Bayi Bolehkah Dipakai Orang Dewasa? Simak Jawabannya Disini
Selain infinix, jangan lupakan pula seri Pova.
Terkenal sebagai HP gaming, Pova Neo 3 tampil dalam desain berfinishing gloosy yang anti mainstream, terutama kalau kamu memilih varian warna amber cold.
Dilengkapi dengan layar IPS LCD berukuran 6,8 inchi dengan resolusi SD plus dan refresh rate 90hz.
Pova Neo 3 siap memanjakan responsivitas selayar ketika bermain game atau sekedar scroll aplikasi.
Ponsel ini makin handal dengan prosesor media helio GT85 yang bekerja secara gahar dan dapat diandalkan menjalankan berbagai aplikasi sehari – hari.