3. Huawei MateBook X Pro
Bagi kamu yang sedang mencari laptop dengan desain yang super cantik dan bodi yang ringan.
Maka Huawei MateBook X Pro layak kamu pertimbangkan.
Huawei MateBook X Pro ini bisa dibilang ultaportable yang menjadi pesaing Apple MackBook Pro.
Dengan desain bodi yang ramping, daya komputasi yang baik dan kualitas audio yang luar biasa, menjadikan sangat nyaman menggunakannya.
Laptop ini memiliki layar 14 inci dengan resolusi Full HD+.
Huawei MateBook X Pro pun didukung oleh Intel Core i7 generasi 11 di prosesornya dengan RAM 16GB.
BACA JUGA:Itel P55 NFC, HP Canggih Hanya Rp1 Jutaan, Baru Dirilis 16 Januari 2024
Tak lupa juga dengan internal storage 1TB jenis SSD, sehingga tidak ada kartu grafis tambahan atau discreet graphics.
Tetapi integrated graphics yang diberikan adalah Intel Iris XE yang menjadi integrated graphics terbaik di ranah laptop saat ini.
Selain layar touchscreen, pengguna pun diuntungkan dengan touchpad yang besar dan nyaman.
Huawei MateBook X Pro dibanderol dengan Rp27 jutaan.
BACA JUGA:Sharp Luncurkan Smartphone AQUOS Sense8, Spesifikasi Gahar, Nyaman Digenggam dan Paling Ringan
4. ASUS Zenbook 14 UM3402YA
Kali ini rekomendasi laptop touchscreen terbaik yang bisa menjadi pilihan kamu datang dari brand ASUS.