PALEMBANG, PALPRES.COM- 3 manfaat daun kelor untuk kecantikan, wajah terlihat seperti umur 18 tahun, buktikan sekarang.
Daun kelor salah satu tumbuhan yang memiliki banyak manfaat dan khasiat baik untuk kesehatan atau kecantikan.
Kelor adalah tanaman pangan dan tanaman obat. Karena itu daun kelor dapat dikonsumsi sebagai sayuran dan dimanfaatkan sebagai tanaman herbal.
Kamu dapat menggunakan daun kelor sebagai menu favorit.
Seperti sayur bobor, sayur bening, tumis, urap, bahkan bisa dicampurkan dalam telur dadar.
Sebagai tumbuhan untuk obat, daun kelor banyak mengandung nutrisi yang baik untuk tubuh.
Selain itu, daun kelor mengandung antioksidan yang bermanfaat untuk melindungi tubuh dari efek yang negatif.
Daun kelor juga mengandung protein, zat besi, vitamin A, dan vitamin C.
BACA JUGA:Rambut Anda Rontok? Coba Pakai 6 Bahan Alami Ini dan Nikmati Hasilnya
Karena banyak mengandung nutrisi dan vitamin, daun kelor tidak hanya bermanfaat untuk kesehatan tubuh.
Seperti mengatasi diabetes, kesehatan ginjal, jantung, dan lainnya.
Daun kelor selain mengandung anti oksidan, juga memiliki kandungan antibiotik.
Dan bermanfaat untuk mengangkat sel kulit mati sehingga bermanfaat untuk kecantikan wajah.
BACA JUGA:4 Produk Bedak yang Bagus untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Tanda Penuaan di Wajah