3 Kelemahan Jepang yang Bisa Dieksploitasi Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Selasa 23-01-2024,12:12 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

PALEMBANG, PALPRES.COM - Senggol Timnas Indonesia, ini loh 3 kelemahan Jepang di Piala Asia 2023!

Timnas Jepang memang di atas kertas lebih unggul dari Timnas Indonesia di Piala Asia 2023.

Tetapi bukan berarti Samurai Biru tidak punya kelemahan. 

Timnas Indonesia akan menghadapi raksasa Asia, Jepang dalam laga pamungkas Grup D Piala Asia 2023 di Stadion Al Thumama, Doha, Qatar, Rabu 24 Januari 2024. 

BACA JUGA: Hasil Piala Asia 2023 Qatar vs China: Tuan Rumah Menang 1-0, The Maroons Bantu Langkah Timnas Indonesia ke 16

BACA JUGA:2 Pemain Kunci Timnas Indonesia yang Bisa Hadirkan Kejutan Saat Lawan Jepang, Siapa Saja Mereka?

Ini akan menjadi pertandingan penentuan bagi kedua tim untuk lolos ke babak 16 besar.

Timnas Indonesia jangan merasa inferior di hadapan 'saudara tuanya' itu. 

Berikut sejumlah kelemahan Jepang jelang melawan Timnas Indonesia di Piala Asia 2023:

 

1. Bola Mati

BACA JUGA:Ernando Ari Hingga Marselino Bikin Sejarah Baru, Timnas Indonesia Cetak 4 Rekor di Piala Asia 2023

BACA JUGA:Demi Curi Poin dari Jepang di Piala Asia 2023, Shin Tae-yong Perintahkan Ini kepada Timnas Indonesia

Jepang lemah dalam mengantisipasi bola mati. 

Itu terlihat saat menghadapi Vietnam. 

Kategori :