OST Drakor Lovestruck in the City! Ini Lirik Lagu 'Thorn' oleh Choa

Sabtu 27-01-2024,02:50 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Namun kau masih tetap menyiksaku

Andai aku bisa melupakanmu seperti melupakan rasa sakitku

Akan lebih baik jika aku terluka lalu aku mengatasinya

Kenangan yang tertanam begitu dalam seperti duri

 

Meskipun itu menyakitkan, aku tak tahu akan rasa sakitnya

Kenangan tentangmu, cinta masa lalu kita

Itu meresap ke dalam diriku dan berubah menjadi duri

Aku mohon supaya kau pergi, pergi untuk selamanya

 

Namun kau masih tetap menyiksaku

Diriku yang begitu mencintaimu

Diriku yang merasa begitu takut karenanya

Sampai gila aku begitu merindukanmu

 

Aku mohon lepaskanlah aku sekarang

Kategori :