Rekomendasi 10 Pondok Pesantren Terbaik di Lampung, Ada yang Sering Dikunjungi Tokoh Ternama

Senin 29-01-2024,03:27 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:Alhamdullilah, Puncak Hari Santri, Pj Bupati Hadiahkan Rp15 Miliar untuk Ponpes Se-Muba

5. Pondok Pesantren Modern Darussalam Gontor 9 Lampung Selatan

Pondok pesantren yang satu ini sangat dikenal oleh masyarakat yang ada di Indonesia.

Tujuan dari didirikannya pondok pesantren ini  menciptakan anak bangsa yang cerdas dan berakhlak mulia. 

Pondok pesantren ini berlokasi di Kubu Panglima, Lampung.

BACA JUGA:Bid Humas Polda Sumsel Tanam 100 Bibit Pohon Buah di Ponpes Tahfidz Nurul Quran, Ini Harapannya

BACA JUGA:Wabup Ardani Hadiri Wisuda Tahfiz di Ponpes Ini

Pondok pesantren ini memiliki fasilitas yang tidak kalah bagus dari ponpes lainnya. 

6. Pondok Pesantren Darussadah 

Lokasinya ada di Lampung Tengah tepatnya Seputih Jaya, Kec. Gn. Sugih, Kabupaten Lampung Tengah, Lampung.

Walaupun baru dibangun tetapi santrinya banyak.

BACA JUGA:Dampak Asap Karhutla di OI, Ponpes Ini Liburkan Santri dan Santriwatinya

BACA JUGA:Anies Baswedan Kenang 10 Tahun Berkunjung ke Ponpes Darul Muttaqien OKI

Fasilitas yang memadai serta jenjang pendidikan yang lengkap sehingga masyarakat mempercayai pondok pesantren ini. 

Hal yang membuat pondok pesantren sangat dikenal adalah karena memiliki pendidikan yang formal.

Mata pelajaran di ponpes ini tidak terlalu terpaku dalam ilmu agama saja melainkan ilmu pengetahuan lainnya.

Kategori :