JAKARTA, PALPRES.COM – Lagu ‘Play Date’ yang dinyanyikan oleh Melanie Matinez telah dirilis pada tahun 2015 lalu.
Lagu 'Play Date' sebenarnya menunjukkan kefrustasian yang dirasakan seseorang dalam sebuah hubungan.
Dengan status hubungan 'teman kencan', orang tersebut sebenarnya sayang tetapi tidak dihiraukan perasaannya.
Itu sebabnya orang tersebut berusaha tidak peduli dengan hubungan mereka.
Terbukti dari lirik yang kontradiktif dalam lagunya.
Berikut lirik lagu 'Play Date' milik Melanie Matinez.
BACA JUGA:Ceritakan Tentang Perasaan Cinta, Lirik Lagu 'Peak of Love' Milik Aldi Haqq, Viral di TikTok
Lyrics:
You call me on the telephone, you feel so far away
You tell me to come over, there's some games you wanna play
I'm walkin' to your house, nobody's home
Just me and you and you and me alone
We're just playin' hide and seek
It's gettin' hard to breathe under the sheets with you