7 Air Terjun Terpopuler di Provinsi Lampung, Cocok untuk Healing Tipis-tipis

Selasa 30-01-2024,10:39 WIB
Reporter : Anita Silvia
Editor : Sulis Utomo

Berlokasi di Desa Batu Putu, kec. Teluk Betung Barat, Kota Bandar Lampung. 

Air terjun ini memiliki pemandangan yang indah memukau.

Suasana yang sejuk dan asri membuat Anda merasa nyaman. 

BACA JUGA:7 Tempat Wisata Menarik di Padang, Nomor 6 Air Terjun dengan 3 Ketinggian Berbeda yang Panoramanya Menakjubkan

BACA JUGA:5 Wisata Air Terjun yang Populer di Bandung, Ada yang Seperti Air Terjun Niagara, Cocok untuk Libur Lebaran

Perjalanan yang harus Anda tempuh salah satunya dengan menyusuri jalan setapak yang membutuhkan energi banyak. 

4. Air Terjun Curup Gangsa

Air terjun ini berlokasi di Kota Way, Kec. Kasui, Kabupaten Way Kanan, Lampung.

Pemandangannya sangat indah, dan alirannya berasal dari Bukit Punggur dengan ketinggian kurang lebih 50 meter dan lebar 20 meter.

BACA JUGA:7 Wisata Air Terjun di Bangka Belitung, Pesona Alamnya Bikin Tercengang, Ada Air Terjun 7 Tingkat

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Air Terjun di Bengkulu yang Bisa Dikunjungi Saat Liburan, Salah Satunya Ada Mitos Jodoh

Perjalanan yang harus Anda tempuh dengan waktu kurang lebih 1 jam.

Jika Anda ingin mandi langsung di bawah air terjun seharusnya berhati-hati agar tidak terjadi yang tak diinginkan.

Hal itu dikarenakan aliran air terjun ini cukup deras.

5. Air Terjun Way Lalaan

BACA JUGA:5 Wisata Air Terjun di Bandung yang Wajib Dikunjungi Libur Akhir Pekan! Keindahannya Sejukkan Hati dan Mata

Kategori :