Orang yang lahir di hari Selasa dalam Primbon Jawa juga dikenal sumbu pendek dan mudah terpancing emosinya.
3. Hari Rabu
Dalam Primbon Jawa disebutkan jika orang yang lahir di hari Rabu memiliki sifat seperti Bumi. Orangnya kalem, pendiam, senang berbuat baik, tapi terkadang terasa berlebihan.
BACA JUGA:Primbon Jawa: 5 Arti Mimpi Tentang Batu Akik Merah Delima, Nomor 4 Anda Akan Dapat Kebahagiaan Hidup
Mereka yang lahir di hari Rabu juga cenderung merasa cukup dan tidak serakah pada hal-hal yang ada dihadapannya.
Namun dalam primbon jawa juga disebutkan jika orang-orang yang lahir di Hari Rabu ini juga memiliki sifat curiga dan sulit percaya orang lain.
Terkadang orang yang lahir di hari Rabu tidak berpikir panjang dalam mengambil keputusan.
4. Hari Kamis
BACA JUGA:Memotong Kuku di Tengah Malam Pamali, Ini Kata Primbon Jawa, Bisa Sebabkan?
Sementara itu, dalam primbon jawa dikatakan jika sifat orang yang lahir di hari Kamis memiliki sifat seperti angin.
Semangatnya selalu tinggi, memiliki sifat gigih, serta bukan tipe orang yang pendendam.
Kekurangan dari orang-orang yang lahir di hari kamis adalah, mereka termasuk orang-orang yang mudah merasa curiga dan mudah tertipu atau terbujuk oleh kata-kata indah.
Mereka yang lahir di hari kamis juga mudah diperdaya dengan pujian dari orang disekitarnya.
BACA JUGA:Kata Primbon Jawa: Berikut 5 Arti Mimpi Tentang Batu Akik, Nomor 3 Bakal Mendapatkan Banyak Rezeki