3 Hal Penting Saat Membeli Mobil Listrik Bekas, Jangan Sampai Beli Kucing Dalam Karung

Selasa 13-02-2024,10:42 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Sulis Utomo

Saat kamu memutuskan untuk membeli mobil Listrik bekas, tentunya harus diperhitungkan kebutuhan berkendaaran setiap harinya.

BACA JUGA:Cari Mobil untuk Mudik Lebaran? Simak 3 Mobil Keluarga yang Nyaman untuk Pulkam, Cek Harga Lengkapnya Disini

BACA JUGA:Ganti Oli Mobil Berdasar Kilometer atau Bulan, Ini 4 Hal Yang Harus Diperhatikan

Mulai dari ketersediaan tempat pengisian ulang atau recharging baterai hingga waktu tempuh setiap harinya.

Kamu harus melakukan kalkulasi dengan daya jelajah maksimun dengan ketersediaan mobil Listrik bekas tersebut.

2. Tentukan Model 

Setelah menghitung kebutuhan berkendara, selanjutnya kamu tinggal menentukan beberapa model yang dikehendaki.

BACA JUGA:Powernya Gahar, Inilah Motor Listrik Baru Gogoro Pulse, Harganya?

BACA JUGA:Dilengkapi Fitur Anti Maling, Keeway Punya Motor dan Sepeda Listrik Keren, Harga Terjangkau?

Lalu lakukan pemeriksaan secara detail akan kondisi baterai mobil Listrik bekas yang akan dibeli tersebut.

Tentunya dengan begitu, kamu bisa menentukan anggaran pembelian setelah mendapatkan beberapa model mobil Listrik bekas dengan plus-minus kondisi baterainya.

3. Periksa Fisik Mobil

Langkah terakhir yang harus dilakukan ketika membeli mobil Listrik bekas adalah melakukukan pemeriksaan detail fisik.

BACA JUGA:Motor Bebek Suzuki Terbaru Lebih Sporty dan Cocok untuk Remaja, Harga Terjangkau Abis!

BACA JUGA:Bikin Konsumen Kepincut! Yamaha Rilis Motor Terbarunya, Punya Desain Sporty Banget

Pemeriksaan ini meliputi kondisi bodywork, ban, dan juga interior serta pastikan ada tidaknya tanda-tanda korosi.

Kategori :