7 HP Terbaik untuk Gaming Harga 2 Jutaan, Bisa Lancar Main Mobile Legend Tanpa Ngelag

Rabu 14-02-2024,13:44 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Ella Sulistiana

BACA JUGA:Xiaomi 14 Ultra Segera Rilis di Indonesia, Kamera Utama Gandeng Leica, Ini Bocoran Spesifikasi HP Flagship

Realme Redmi 10 5G adalah salah satu HP terbaik untuk gaming dalam kisaran harga Rp2 jutaan. 

Beberapa kelebihannya meliputi tampilan layar FHD+ berukuran 6,58 inci dengan refresh rate 90Hz, chipset MediaTek Dimensity 700.

Lalu pilihan RAM dan penyimpanan internal yang cukup, kamera utama 50 MP, baterai 5000 mAh, dan pengisian daya cepat 18 W.

Chipset HP ini menawarkan performa tinggi dan efisiensi daya yang baik, sehingga cocok untuk bermain game, streaming video, dan berbagai aktivitas tanpa lag.

BACA JUGA:INFINIX NOTE 40 PRO 5G, Ponsel Kelas Menengah dengan Performa Sangar dan Harga Ramah di Kantong

BACA JUGA:MAKIN MURAH! HP Infinix Zero Ultra Turun Harga, Ada yang 1 Jutaan!

Dengan teknologi 5G, HP ini dapat digunakan ketika bermain game agar lebih cepat dan responsif, serta kualitas streaming video lebih tinggi.

6. TECNO Pova 4 Pro

Tecno Pova 4 Pro adalah HP yang cocok untuk gaming karena memiliki spesifikasi yang mumpuni dengan harga Rp2 jutaan.

Chipset MediaTek Helio G99, CPU Octa-core, dan GPU Mali-G52 MC2 memberikan performa kencang untuk gaming.

BACA JUGA:MAKIN MURAH! HP Infinix Zero Ultra Turun Harga, Ada yang 1 Jutaan!

BACA JUGA:6 Fakta Menarik Infinix Zero Ultra, Pakaian Anak Gamers Sejati, Kini Turun Harga

Layar AMOLED Full HD+ 6,66 inci dengan refresh rate 90 Hz memberikan tampilan yang halus dan responsif, HP ini cocok untuk gaming yang imersif.

Baterai besar 6000 mAh dengan fitur pengisian cepat 45W memastikan daya tahan HP ini optimal selama sesi gaming yang panjang.

7. Infinix Note 12 2023

Kategori :