Kamu dapat melakukan aktivitas diving dan snorkeling di alam lautnya yang memukau.
Selain itu, kamu juga bisa mengamati berbagai flora dan fauna sambil berenang di sini.
Area pantai Karimunjawa merupakan tempat yang tepat untuk bersantai dan menikmati pemandangan di sekitarnya.
BACA JUGA:10 Destinasi Wisata Sejarah di Semarang, untuk Liburan Bersama Keluarga, Nomor 4 Wajib Dikunjungi
Kamu juga harus mampir ke Taman Nasional Karimunjawa saat berada di sini untuk menikmati pemandangan perbukitan yang menakjubkan.
5. Puri Maerokoco
Dulunya, tempat ini merupakan sebuah bangunan yang terlihat seperti istana.
Puri Maerokoco kemudian dirombak menjadi destinasi wisata yang memberikan pengalaman budaya dan edukasi.
BACA JUGA:10 Oleh-oleh Khas Pekalongan yang Banyak Diburu Wisatawan, Nomor 10 Rasanya Enak Gurih
Di sini, kamu dapat menyaksikan dan mencoba berbagai macam permainan, pakaian, dan rumah adat Jawa Tengah, lho.
Selain berkeliling di danau Puri Maerokoco, kamu juga dapat melakukan berbagai kegiatan.
Seperti naik perahu, naik kereta api, sepeda air, dan memancing.
6. Umbul Ponggok
BACA JUGA:5 Tempat Wisata yang Populer di Jakarta untuk Mengisi Libur Lebaran 2024, Lengkap dengan HTM