4 Amalan Ringan Harian Ini Pahalanya Sangat Besar, Ini Kata Ustaz Adi Hidayat

Kamis 22-02-2024,03:54 WIB
Reporter : Hendra Djamal
Editor : Sulis Utomo

Artinya:

BACA JUGA:Lakukan 7 Amalan Pembuka Rezeki Ini, Siap-siap Rezeki Mendadak Datang Menghampiri

BACA JUGA:Mau Dosa 1.000 Tahun Dihapus? Amalkan Zikir Pendek di Bulan Sya’ban Ini

“Dengan menyebut nama Allah yang menghidupkan dan mematikan”

Manfaat yang kita dapat dari amalan ringan harian, adalah kita bisa terhindar dari gangguan setan yang bisa menimbulkan mimpi buruk. 

Dengan membaca doa itu, menjadi bagian dari rasa syukur kita atas segala sesuatu yang telah diberikan Allah SWT. 

2. Doa Bangun Tidur

BACA JUGA:Ingin Didoakan 70.000 Malaikat? Amalkan Surah Al Quran Ini

BACA JUGA:4 Amalan Ringan Berpahala Besar, Nomor 3 Jangan Sungkan untuk Melakukannya

Kita juga dapat mengamalkan amalan ringan harian lainnya, yakni doa setelah tidur yang berbunyi: 

 “Alhamdulillahil ladzi ahyana ba’da ma amatana, wa ilaihin nusyur”

Artinya:

“Segala puji bagi Allah, Tuhan yang telah menghidupkan kami, setelah ia dimatikan kami, KepadaNya lah  kebangkitan hari kiamat” 

BACA JUGA:Baca 10 Kali Sholawat di Bulan Sya’ban, Dapatkan Keutamaannya dari Allah SWT

BACA JUGA:Mau Masuk Surga Tanpa Dihisab? Ini Kunci dari Buya Yahya

Ketika kita berdoa setelah bangun tidur, maka merupakan bentuk rasa syukur kita kepada Allah SWT yang telah memberikan kesempatan kita untuk bangun pagi. 

Kategori :