Inilah 10 Keutamaan Bulan Ramadan Bagi Umat Muslim yang Perlu Diketahui

Selasa 12-03-2024,12:02 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Fran Kurniawan

"Siapa yang puasa Ramadan dengan iman dan ihtisab, telah diampuni dosanya yang telah lalu. Dan siapa yang bangun malam Qadar dengan iman dan ihtisab, telah diampuni dosanya yang telah lalu." (HR Bukhari Muslim)

Selain itu, dari Abu Hurairah RA bahwa Rasulullah SAW bersabda, "Salat lima waktu dan Jumat ke Jumat berikutnya, Ramadan, ke Ramadan berikutnya menghapus dosa (seseorang) di antara waktu tersebut selama ia menjauhi dosa-dosa besar." (HR Muslim).

BACA JUGA:Sejarah Perintah Puasa di Bulan Ramadan, Ini Penjelasan Ustaz Abdul Somad

10. Bulan Berbagi

Umat Islam diwajibkan untuk memenuhi salah satu rukun Islam, yaitu zakat pada bulan Ramadan. Selain zakat, kita juga bisa memperbanyak sedekah dan infak selama bulan ini berlangsung.

Kategori :