Mobil Irit Buat Mudik, 3 Hatchback Ini Bikin Lebaran 2024 Makin Berkesan

Minggu 17-03-2024,08:48 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Firdaus

Mulai dari desain sporty yang memikat mata, pengendalian dan rasa berkendara khas Honda hingga mesin 4 silinder 1.199 cc bertenaga 89 dk yang irit.

BACA JUGA:Bank Indonesia Siapkan 449 Titik Layanan Penukaran Uang Rupiah, Segini Jumlah Maksimal yang Dapat Ditukarkan

Hasil pengetesan, Brio Satya mencatatkan angka konsumsi bahan bakar 16,9 kilometer/liter di rute dalam kota.

Sedangkan dute dalam tol, Brio Satya mencatatkan angka konsumsi bahan bakar impresif yakni 22,6 kilometer/liter.

2. Toyota Agya 1.2 G CVT

Mobil ini dibanderol seharga Rp191,4 juta.

BACA JUGA:Tak Sabar Menanti Debut Perdana Nathan Tjoe-A-On di Timnas Indonesia

Toyota Agya merupakan primadona konsumen Indonesia dibanding saudaranya Ayla.

Bermodal platform modular baru yang lebih rigid dan mesin 3 silinder 1.198 cc bertenaga 86,7 dk, Agya menawarkan rasa berkendara yang tak kalah asyiknya.

Mengenai konsumsi bahan bakarnya, Agya juga masih cemerlang dengan catatan 18,5 kilometer/liter untuk penggunaan dalam kota.

Penggunaan dalam tol mencatatkan angka rata-rata lebih tinggi yakni 23,3 kilometer/liter.

BACA JUGA:4 Wisata Religi Populer di Bandung, Pas Dikunjungi Saat Ngabuburit, Sejukkan Hati di Bulan Suci

3. Suzuki S-Presso AGS

Mobil ini dibanderol seharga Rp178,3 juta.

Suzuki S-Presso menjadi pilihan paling terjangkau dengan harga dbawah Rp180 jutaan.

Berbicara akomodasi dan kenyamanan, Suzuki S-Presso boleh kalah sedikit.

Kategori :