10 Jurusan Terfavorit di Universitas Gadjah Mada, Lengkap dengan Daya Tampung, Camaba Wajib Tahu

Jumat 22-03-2024,13:45 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Ella Sulistiana

9. Ilmu Hubungan Internasional 

BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah Ini Banyak Banget Peminatnya, Nomor 8 Gak Nyangka

BACA JUGA:5 Jurusan Kuliah Terfavorit Anak IPA! Prospek Kerja Luas dengan Gaji Tertinggi

Ilmu Hubungan Internasional pemintanya sebanyak 1.459 camaba.

Sedangkan daya tampung di tahun 2023 hanya 24 orang saja. 

10. Gizi 

Gizi adalah jurusan top 10 yang paling banyak diminati di tahun 2022, jurusan ini peminatnya sebanyak 1.209 camaba. 

BACA JUGA:6 Kampus dengan Jurusan Kedokteran Hewan Terbaik di Indonesia Versi THE WUR 2024, Apakah UGM Juaranya?

BACA JUGA:8 Keunggulan Kuliah di Jurusan Sejarah, Cek 4 Prospek Kerja yang Bisa Dijalani

Sementara daya tampung tahun 2023 hanya sebanyak 30 orang saja.

Nah, itulah beberapa jurusan terfavorit di Universitas Gadjah Mada bisa menjadi referensi bagi calon mahasiswa baru tahun 2024. 

Dari jumlah peminat dan daya tapung tersebut, kamu perlu membutuhkan perjuangan yang ekstra agar lulus saat tes untuk masuk ke UGM.

 

Kategori :