6 Hp Android Keluaran Terbaru dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3, Spek Kencang Main Game Tanpa Ngelag

Jumat 05-04-2024,11:21 WIB
Reporter : Rida Satriani
Editor : Kgs Yahya

PALEMBANG, PALPRES.COM - Ada sejumlah HP Android keluaran terbaru yang dilengkapi dengan chipset unggul.

Chipset tersebut membuat para gamers di seluruh dunia pasti tertarik untuk mengetahui performanya. 

Chipset itu merupakan Snapdragin 8 Gen 3 dengan spesifikasi kencang yang sangat menjanjikan.

Spesifikasi yang unggul membuat para gamers puas menikmati game favorit mereka dengan grafis yang memukau dan responsivitas yang luar biasa. 

BACA JUGA:Idolanya Para Gamer, Ini 7 HP Samsung Terbaik 2024 dengan Chipset Snapdragon

BACA JUGA:Main Game Lancar dan Mulus, Ini Rekomendasi 5 Hp dengan Chipset Terbaik Harga Worth it

Dilansir dari berbagai sumber, berikut beberapa HP Android keluaran terbaru dengan Chipset Snapdragon 8 Gen 3.

1. Xiaomi 14

Xiaomi 14 adalah HP Android terbaru dengan chipset Snapdragon 8 Gen 3 dari Xiaomi.

HP Android ini dipercaya akan memberikan pengalaman pengguna yang lebih menyeluruh, terutama saat gaming. 

BACA JUGA:Xiaomi 14 Resmi Dirilis: Menggoda dengan Kamera Leica dan Otak Snapdragon 8 Gen 3, Saingi iPhone 15 Pro?

BACA JUGA:Dirilis Besok! Xiaomi 14 Mengusung Snapdragon 8 Gen 3 dan Pengisian Cepat 90 Watt, Sayangnya...

Snapdragon 8 Gen 3 dilengkapi dengan CPU Kryo terbaru yang memiliki 1 inti Prime berkecepatan hingga 3,3 GHz, 5 inti Performa berkecepatan 3,2 GHz, dan 2 inti Efisiensi berkecepatan 2,3 GHz. 

Spesifikasi ini menjanjikan peningkatan kinerja 30% dan efisiensi 20% ketimbang HP terdahulu.

Xiaomi 14 juga dilengkapi dengan GPU Qualcomm Adreno yang lebih kuat dan lebih efisien, yang dipercaya akan memberikan pengalaman permainan game mobile yang lebih baik.

Kategori :