Pemprov Sumsel Berkolaborasi dengan Pusri, Tuntaskan Program Prioritas di Sumsel

Sabtu 06-04-2024,10:04 WIB
Reporter : Jonison
Editor : Iqbal DJ

Dia menyebut PT Pusri sebagai salah satu BUMN memiliki peran besar bagi perekonomian, khususnya bidang pertanian di Sumsel.

"Alhamdulillah PT Pusri bisa menjalankan perusahaan dengan baik di 2023.

Pencapaian kami sangat menggembirakan, dari sisi volume produksi dan penjualan terus menyesuaikan sesuaikan pasar dunia," ujarnya. 

BACA JUGA:Pj Walikota Palembang Ratu Dewa: Kalau Ada Jalan Berlubang Laporkan ke Sosmed Saya!

BACA JUGA:Antisipasi Lonjakan Penumpang Saat Lebaran, LRT Sumsel Tambah Trainset

Daconi menyampaikan kabar gembira pada tahun 2024 dimana kebijakan soal pupuk bersubsidi dari pemerintah naik dua kali lipat dari sebelumnya 4,6 juta ton.

Kemudian, dia juga melaporkan progres perkembangan proyek salah satu rencana strategis PT Pusri bahwa Pusri IIIB dilakukan sebagai ganti dua pabrik sebelumnya yang dibangun untuk meningkatkan efisiensi dan direncanakan akan beroperasi akhir tahun 2026 atau awal tahun 2027. 

Hadir dalam kesempatan tersebut di antaranya, yaitu Direktur Operasi dan Produksi Filius Yuliandi, Direktur Keuangan dan Umum Saifullah Lasindrang, Senior Vice President Sekper dan Tata Kelola PT Pusri, Indah Irmayani, Vice President Humas Rustam Efendi. Sementara itu Pj Gubernur Sumsel tampak didampingi oleh Asisten II Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Setda Pemprov Sumatera Selatan Basyaruddin Akhmad.

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

Kategori :