Ampuh Banget! 7 Bahan Alami Ini Bisa Atasi Bibir Kering dan Pecah, Cukup Modal Bumbu Dapur Bisa Auto Lembab

Kamis 11-04-2024,12:12 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Bethanica

Ketika kamu sudah menyeduh kantung teh hijau, keluarkan kantungnya dan gosokkanlah ke bibir untuk merasakan manfaat tersebut. 

Kandungan teh hijau yang tinggi akntioksidan, mineral dan juga polifenol tersebut mampu mengurangi peradangan dan bibir akan terhindar dari pecah-pecah. 

Lakukan cara ini sebanyak satu kali dalam sehari untuk hasil yang maksimal.

 

5. Minyak kelapa

Selanjutnya, bahan alami yang bisa kamu gunakan untuk mengatasi bibir kering dan pecah-pecah ialah minyak kelapa. 

Minyak kelapa diklaim efektif untuk melawan peradangan dan memberikan efek menenangkan pada bibir kamu, lho. 

Minyak kelapa tak hanya melembapkan bibir, namun juga akan meningkatkan fungsi skin barrier di bibir untuk memberikan perlindungan dari polusi dan cuaca buruk. 

Selain itu, asam lemak yang terkandung di dalam minyak kelapa dapat mengembalikan kelembutan bibir dan membuat bibir kamu akan kenyal kembali. 

Cara menggunakannya, kamu cukup mengoleskan minyak kelapa di bibir.

Gunakan sebanyak dua hingga tiga kali dalam sehari atau biarkan semalaman saat tidur.

BACA JUGA:Bikin Bibir Merona Sepanjang Hari! Ini 6 Produk Lip Tint yang Tahan Lama

BACA JUGA:Kedutan Bibir Atas? Ini 13 Arti Menurut Primbon Jawa, Salah Satunya Akan Dapat Rezeki Makanan yang Melimpah

6. Lidah buaya

Pelembap bibir selanjutnya yang bisa kamu gunakan adalah lidah buaya atau aloe vera. 

Lidah buaya juga memiliki segudang manfaat untuk tubuh, salah satunya dapat mengatasi bibir kering dan pecah-pecah. 

Kategori :