5. Tidur yang Cukup
Tidur yang cukup juga berperan penting dalam menjaga berat badan dan mengecilkan perut yang buncit.
Kurang tidur dapat mengganggu hormon yang mengatur nafsu makan dan metabolisme tubuh.
BACA JUGA:Lampu Indikator Rem Mobil Menyala Terus, Rupanya Ini Penyebabnya
BACA JUGA:Silahkan Dicoba! Ini 5 Manfaat Tanaman Hias yang Perlu Anda Ketahui
Pastikan kamu mendapatkan waktu tidur yang cukup setiap malamnya, yaitu sekitar 7-9 jam untuk menjaga kesehatan tubuh secara keseluruhan.
6. Hindari Makanan Siap Saji
Makanan siap saji atau fast food mengandung lemak trans dan kalori tinggi yang dapat menyebabkan penumpukan lemak di tubuh, termasuk di perut.
Hindari konsumsi makanan siap saji sebisa mungkin dan lebih memilih untuk memasak makanan sendiri di rumah agar lebih terkontrol kandungan nutrisinya.