Hal ini dikarenakan pada tahun lalu semenjak peluncurkan seri Mate 60 menjadi tanda kemenangan atas sanksi Amerika Serikat terhadap perusahaan tersebut.
BACA JUGA:Realme Menggila! Luncurkan Seri GT Neo 6 SE Khusus Untuk Gamer di Indonesia
BACA JUGA:Rekomendasi 5 Tablet Murah Dibawah Rp 4jutaan Selain iPad yang Kamu Wajib Punya!
Pasalnya, ponsel tersebut dibekali dengan chip teranyar buatan China.
Dengan daya komputasinya yang dinilai oleh beberapa generasi di belakang chip yang digunakan oleh perusahaan teknologi Barat, seperti Google dan Apple.
Pada perilisan Huawei Mate 60 pada Agustus tahun lalu tersebut ternyata menyebabkan lonjakan penjualan dari ponsel Huawei.
Dilansir dari Counterpoint, hanya dalam waktu enam minggu pertama di tahun 2024, penjualan dari produk Huawei langsung naik menjadi 64 persen secara tahunan.
BACA JUGA:Rekomendasi 6 Hp Android Tahan Air Aman Dibawa Saat Musim Hujan, Cocok untuk Driver Ojol
Hal ini berbanding terbalik dengan iPhone di China yang turun menjadi 24 persen selama periode yang sama, lho.
Chipset Kirin 9000s yang digunakan Huawei pun dilaporkan diproduksi oleh Semiconductor Manufacturing International Corporation (SMIC) China.
Walaupun chip ini menghadapi pembatasan ekspor Amerika Serikat yang bertujuan untuk membatasi pembuatan chip dari negara China tersebut.
Seri dari Huawei terbaru ini hadir dengan berbagai fitur yang mewah ala HP kelas flagship dengan bagian punggung ponselnya yang dirancang bertekstur.
BACA JUGA:Inilah 4 HP dengan Layar Lengkung Terbaik, Manjakan Mata dari Tampilan yang Luas dan Jernih!
BACA JUGA:5 HP Layar Lengkung Terkeren Di 2024 Harga Mulai Dari Rp5.000.000, Nomor 2 Gak Nyangka Banget!
Semua dari seri Huawei Pura 70 dibekali dengan konfigurasi triple camera yang mana masing-masing memiliki fitur zoom dengan long range (rentang panjang).