50 Tahun di Indonesia, Suzuki Carry Kukuhkan Market Share Tertinggi Segmen Kendaraan Niaga Ringan

Kamis 25-04-2024,22:12 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

Awal mula Suzuki Carry pertama kali menjadi angkutan kota dimulai pada tahun 1978 di Manado, Sulawesi Utara.

Lalu menyebar ke daerah lain di Indonesia, termasuk Jakarta yang memiliki angkutan kota dengan jumlah trayek yang cukup banyak.

BACA JUGA:Sederet Kendaraan Ramah Lingkungan Produksi Suzuki Indonesia, Ini Daftar Lengkapnya

BACA JUGA:Perjalanan Suzuki Jimny di Indonesia, Mobil Off Road Legendaris yang Hadir Sejak 1970

Bahkan dari data, sampai saat ini ada sekitar 11 operator utama angkot yang ikut serta dalam pengadaan dan peremajaan angkot di Jakarta.

Dan yang terbaru, New Carry merajai lebih dari 50 persen unit Mikrotrans yang beroperasi, melalui para operator angkot dengan naungan PT Transportasi Jakarta.

Perlu diketahui, setiap karoseri angkot menyisipkan setiap inovasi.

New Carry juga sukses melakukan penyesuaian sesuai dengan standar dan arahan dari pemerintah.

BACA JUGA:Kenali 4 Fitur di Suzuki Grand Vitara, Berkendara saat Musim Hujan Semakin Nyaman Tanpa Rasa Khawatir

BACA JUGA:Keunggulan Suzuki Burgman Street 125EX, Skutik Mewah nan Lincah, Nyaman untuk Perjalanan jauh

Dan di 2019 membuat pemerintah Jakarta melakukan inisiasi angkot yang lebih nyaman.

Seperti penyediaan fasilitas yang lebih layak seperti AC, LED trayek, penunjuk arah, dan terpasangnya CCTV di unit Mikrotrans.

Tak hanya itu saja, New Carry merupakan unit yang jadi Mikrotrans percontohan, untuk trayek Cikini-Gondangdia.

Selain itu, pemerintah juga melakukan pengaturan karoseri angkot dengan memiliki interior dan eksterior yang lebih berkualitas, nyaman.

BACA JUGA:2 Mobil Bekas SUV dengan Harga Murah, Tampilan Elegan Pas Buat Pengganti Toyota Fortuner

BACA JUGA:Inilah Tanda-tanda Piringan Rem Cakram Mobil Sudah Harus Diganti

Kategori :