Yuk, kenalan dengan 10 ras kucing terbesar di dunia.
BACA JUGA:Cat Lovers Perlu Tau Nih! Ternyata Ini Arti Bahasa Tubuh Kucing Saat Gerakan Ekor Hingga Mengeong
10. American Bobtail
Kucing satu ini dikenal memiliki ekor yang pendek.
Itulah sebabnya mereka mendapat julukan “bobtail”.
Kucing ras American Bobtail sangat lincah dan senang beraktivitas.
Ukuran kucing ini lebih besar daripada kucing pada umumnya.
Beratnya sekitar 3 sampai 7 kilogram.
9. Chausie
Kalau kucing ini merupakan jenis campuran antara kucing hutan dan kucing domestik.
Tubuhnya kekar, kakinya panjang dan telinga lebar.
Berat badan kucing Chausie bisa mencapai 3 hingga 7 kilogram.
Walaupun punya darah kucing hutan, Chausie aman dipelihara kok.