Kemudian berlanjut di Indonesia dengan mendapatkan sambutan yang cukup positif.
Honda Scoopy 2024
Rekomendasi kedua adalah Honda Scoopy 2024. Selan Beat, Honda memiliki Scoopy 2024, versi terbaru dari skutik yang pertama kali muncul pada tahun 2008.
Honda Scoopy siap memukau pasar pada tahun ini.
BACA JUGA:7 Jurusan Yang Berpeluang Besar Lulus Seleksi CPNS, dan PPPK 2024, Jurusanmu Ada?
Dengan desain yang lebih elegan, skutik ini dilengkapi dengan berbagai fitur canggih seperti LED Smart Key System, Answer back system, USB Power Charger, dan Iconic Tail Light.
Motor ini dikabarkan akan dijual di pasaran dengan harga Rp20,75 juta.
Motor ini cocok bagi Anda yang ingin membelinya di awal tahun 2024.
Yamaha X-Ride 125
Rekomendasi ketiga adalah Yamaha X-Ride 125. Selain Mio yang dianggap motor murah, masih ada X-Ride 125.
Motor ini memakai mesin Blue Core 125 cc.
Bertenaga, dan irit bahan bakar. Motor ini menggunakan transmisi otomatis untuk kemudahan pengendalian dan kenyamanan berkendara.
Yamaha X-Ride 125 dijual dengan harga sekitar Rp 19.960.000 (harga dapat bervariasi tergantung pada lokasi dan dealer).