PALPRES.COM - Memelihara harimau dan macan tutul di rumah tidak bakal diizinkan pemerintah karena merupakan hewan buas yang berbahaya.
Namun ada jenis kucing jinak yang bulunya mirip dengan harimau dan macan tutul, yang pastinya aman untuk dipelihara.
Memang sih tidak sama persis dengan wujud harimau dan macan tutul asli.
Tapi setidaknya ras kucing tersebut bisa dijadikan hewan peliharaan.
BACA JUGA:Kolektor Wajib Tau Inilah 9 Khasiat Batu Akik Mata Kucing, Buat Kamu yang Pemalu Bisa Jadi Pemberani
BACA JUGA:6 Tanda Kucing Menyukai Kamu, Nomor Terakhir Kasta Tertinggi Kebahagiaan
Berikut ini ras kucing yang menyerupai harimau macan tutul.
1. Bengal
Kucing ini sangat menyerupai macan tutul.
Habitanya di padang rumput yang luas.
BACA JUGA:10 Ras Kucing Terbesar di Dunia, Ada yang Seukuran Anjing Loh!
BACA JUGA:Konon Minim Jantan, Ini 5 Fakta Menarik Kucing Belang Tiga yang Jarang Diketahui Cat Lovers
Nama bengal diambil dari nenek moyangnya yang liar.
Bulu mereka memiliki warna mawar coklat belang yang khas.