Pengajuan formasi ini menjadi bagian dari upaya penuntasan tenaga non ASN/Honorer di seluruh unit kerja Kemendikbudristek.
BACA JUGA:Lepas 270 JCH Muba, Ini Permintaan Pj Bupati Sandi Fahlepi
Selain itu, banyaknya formasi yang diajukan juga untuk memenuhi kebutuhan SDM di lingkungan perguruan tinggi termasuk dosen.
Kedua, Kementerian Agama (Kemenag).
Pada tahun ini Kemenag membuka banyak formasi dalam seleksi CPNS 2024.
Jumlah formasi yang disiapkan oleh Kemenag pada tahun ini sebanyak 110.553 formasi.
BACA JUGA:Telkomsel Gelar IndonesiaNEXT Season 8 dengan Kurikulum Berbasis Teknologi Digital
BACA JUGA:Inilah Deretan Weton Paling Beruntung di Bulan Mei 2024 Serta Arah Kejayaannya
Jumlah ini sudah disetujui oleh KemenPAN RB.
Adapun formasi tersebut dibagi menjadi 20.772 formasi untuk CPNS dan 89.781 formasi untuk PPPK.
Jumlah yang telah disetujui tersebut merupakan jumlah formasi terbesar dalam sejarah Kementerian Agama.
Kebutuhan formasi yang banyak ini disebabkan karena banyaknya ASN Kemenag yang sudah memasuki usia pensiun, pemekaran wilayah serta alih status penegerian sekolah-sekolah yang ada di bawah naungan Kemenag.
BACA JUGA:Lowongan Kerja Perusahaan Waralaba Tebesar Indonesia PT Indomarco Prismatama (Indomaret Group)
Ketiga, Kejaksaan Republik Indonesia.
Pada tahun ini Kejaksaan RI membuka pendaftaran CPNS dan PPPK dengan formasi sebanyak 11.030 formasi.