Lowongan Kerja Kemenkes RI Melalui Direktorat Jenderal Kesehatan Masyarakat Proyek SOPHI dan InPLUS Tahun 2024

Selasa 14-05-2024,16:06 WIB
Reporter : Agus Pongki
Editor : Sri Devi

8. Procurement Coordinator (1 Orang)

Persyaratan:

  • Usia maksimal 55 tahun
  • Pria/Wanita
  • S2 Semua Jurusan
  • Memiliki pengalaman dibidang pengadaan minimal 3 tahun.
  • Diutamakan memiliki pengalaman pinjaman luar negeri dibidang kesehatan.
  • Diutamakan memiliki pengalaman bekerja sama dengan institusi pemerintah/swasta/NGO/Lembaga Internasional.
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Ms. Office).
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan).
  • Memiliki sertifikat pengadaan barang dan jasa (dalam dan atau luar negeri).

9. Finance Coordinator (1 Orang)

Persyaratan:

  • Usia maksimal 55 tahun
  • Pria/Wanita
  • S2 Ekonomi (Akutansi/Manajemen)
  • Memiliki pengalaman dibidang keuangan minimal 3 tahun.
  • Diutamakan memiliki pengalaman dibidang keuangan hibah/pinjaman luar negeri dibidang kesehatan
  • Diutamakan memiliki pengalaman bekerja sama dengan institusi pemerintah/swasta/NGO/Lembaga Internasional.
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Ms. Office)
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan)
  • Diutamakan memiliki sertifikat bidang keuangan.

BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru Bank Index Lulusan S1 Semua Jurusan Penempatan di Kota Palembang Sumatera Selatan

BACA JUGA:7 Kota Terhijau di Indonesia, Ada Banyak Ratusan Ribu Pohon yang Bikin Kotanya Sejuk Banget

10. Planning Coordinator (1 Orang)

Persyaratan:

  • Usia maksimal 55 tahun
  • Pria/Wanita
  • Dokter/S2 Kesehatan Masyarakat/Dokter Spesialis/S3 dengan Minimal S2 Kesehatan
  • Memiliki pengalaman dibidang perencanaan minimal 3 tahun.
  • Diutamakan memiliki pengalaman hibah/pinjaman luar negeri dibidang kesehatan.
  • Diutamakan memiliki pengalaman bekerja sama dengan institusi pemerintah/swasta/NGO/Lembaga Internasional dalam bidang perencanaan.
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Ms. Office)
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan)
  • Diutamakan memiliki pengalaman penyusunan readiness criteria (RC) dan kebutuhan dokumen pinjaman luar negeri lainnya.

11. Monitoring dan Evaluasi Coordinator (1 Orang)

Persyaratan :

  • Usia maksimal 55 tahun
  • Pria/Wanita
  • Dokter/S2 Kesehatan Masyarakat/Dokter Spesialis/S3 dengan Minimal S2 Kesehatan
  • Memiliki pengalaman dibidang perencanaan/monev minimal 3 tahun.
  • Diutamakan memiliki pengalaman hibah/pinjaman luar negeri di bidang kesehatan.
  • Diutamakan memiliki pengalaman bekerja sama dengan institusi pemerintah/swasta/NGO/Lembaga Internasional.
  • Mampu mengoperasikan komputer dengan baik (Ms. Office)
  • Memiliki kemampuan berkomunikasi dengan bahasa Indonesia dan Bahasa Inggris dengan baik (lisan dan tulisan)
  • Diutamakan memiliki sertifikat bidang monitoring dan evaluasi.

BACA JUGA:Lowongan Kerja PT Andalan Artha Primdi Penempatan Lahat, Provinsi Sumatera Selatan

BACA JUGA:5 Lowongan Kerja Terbaru dari PT Onna Prima Utama (Onna) untuk Lulusan SMA dan SMK Sederajat

Berminat? Kirimkan Lamaran kerja ke:

rekrutmensophiinpulskesmas@gmail.com

Lampirkan pas foto 3×4 berwarna, diluar CV.

Kategori :