6 Serum Ampoule Terbaik Bikin Wajah Glowing Seperti Orang Korea, Nomor 5 Multifungsi

Kamis 16-05-2024,20:14 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Sulis Utomo

BACA JUGA:6 Ciri Telapak Tangan Sakti, Tersimpan Pusaka Gaib di Dalamnya

Dilihat dari nama Snail memberikan makna, bahwa di ampoule ini terdapat kandungan lendir siput. 

Ternyata lendir siput bisa berguna untuk skincare wajah, lho.

Belum lagi didalamnya terdapat kandungan cocoa dan hyaluronic acid yang berfungsi untuk melembabkan kulit.

Sehingga ampoule ini sangat cocok digunakan untuk orang yang berkulit kering, gampang iritasi, normal, mengatasi anti aging.

BACA JUGA:Wacana Timnas Indonesia Vs Belanda, Skuad Garuda Bakal Bersua Tim Bernilai 10 Triiliun!

BACA JUGA:Lowongan Kerja PT Astra International Tbk divisi Toyota Sales Operation untuk 2 Posisi Jabatan Lulusan S1

Sekalipun menepis kekusaman wajah akibat skin barrier yang rusak loh.

Akan tetapi lebih baiknya lagi kamu harus menyiapkan produk ampoule ini dengan tambahan mouisturizer, yang bisa mengunci kelembaban kulit.

6. Sulwhasoo Concentrated Ginseng Rescue Ampoule 

Teruntuk kamu yang mempunyai budget lebih, kamu bisa membeli ampoule ini. 

BACA JUGA:Pemerintah Tunda Pemberlakuan Kewajiban Sertifikasi Halal Bagi Produk Kuliner UMKM

BACA JUGA:Bidhumas Polda Sumsel Jembatan antara Polisi dan Media, Hasilkan Informasi ke Masyarakat

Teksturnya yang cair, sehingga ketika digunakan akan cepat meresap di kulit.

Setelah itu kamu akan merasakan bahwa efek yang timbul di kulitmu akan terasa melembabkan. 

Berkat kandungan ginsenomic yang tidak langka dalam ampoule ini bisa sekalian memperbaiki skin barriermu yang rusak, sehingga kulitmu akan terlihat seperti kulit awet muda. 

Kategori :