Rekomendasi 7 Produk Acne Patch yang Bagus untuk Hilangkan Jerawat di Wajah

Minggu 19-05-2024,08:30 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

Berikut ini adalah cara mengaplikasikannya:

1. Gunakan pembersih wajah untuk membersihkan wajah, lalu keringkan. 

BACA JUGA:SIMAK! Berikut Deretan Fakta Menarik Permainan Lego, Ternyata Berasal dari Denmark

BACA JUGA:Dompet Makin Tebal! Inilah 5 Tips Cerdas Menghemat Tagihan Listrik

2. Setelah mengoleskan acne patch daerah yang berjerawat, biarkan mengering. 

3. Terus gunakan acne patch sesuai petunjuk.

4. Setelah mengoleskan acne patch pada jerawat, kamu bisa merias wajah.

5. Setelah jerawat terserap dan acne patch berubah warna menjadi putih, lepaskan tambalan jerawat.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Merk Sepeda Gunung Terbaik, Nomor 1 dan 2 Harganya Terjangkau

BACA JUGA:7 Rekomendasi Foundation yang Sering Dipakai Oleh MUA, Aman Banget dan Sempurnakan Make Up

6. Nexcare Acne Cover Tea Tree Patches

Ada dua ukuran Nexcare Acne Cover Tea Tree Patches, yaitu untuk jerawat kecil dan besar. 

Kandungan tea tree antimikroba yang dimilikinya dapat membasmi mikroorganisme penyebab jerawat. 

Selain sebagai pembalut hidrokoloid non-kimiawi, produk ini memiliki kemampuan untuk menyerap cairan jerawat, yang merupakan akar dari masalah. 

Karena lapisannya tembus pandang dan tipis, kamu bisa mengaplikasikan makeup di atasnya.

BACA JUGA:Cara Aman dan Ampuh Mengobati Kucing Pilek Tanpa Obat

Kategori :