Tips Memilih Baju Saat Cuaca Panas agar Tetap Stylish dan Nyaman

Sabtu 18-05-2024,21:02 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

BACA JUGA:Auto Mandi Keringat, Ini 5 Daerah Terpanas di Jombang Jawa Timur

BACA JUGA:Perbedaan Nasi Dingin dan Nasi Panas, Mana yang Lebih Baik Dikonsumsi untuk Orang Diet dan Penderita Diabetes?

Untuk sang ayah bisa memilih jaket hoodie DRY-EX lengan panjang Ultra Stretch warna hijau yang memberi kesan sporty. 

Sedangkan untuk si kecil bisa menggunakan KIDS AIRism Jaket Mesh Hoodie lengan panjang warna light pink dan blue yang menggemaskan. 

Pilihan empat warna jaket berbeda ini menambah keceriaan suasana piknik bersama keluarga. 

Untuk tampilan kasual, pilih padanan celana dengan bahan yang nyaman serta ringan, atau padankan dengan celana pendek santai.

BACA JUGA:Jarang Ada Matahari yang Muncul! Inilah 7 Kota Paling Gelap di Dunia, Penasaran?

BACA JUGA:5 Tanaman Herbal Indoor yang Bisa Tumbuh Subur Meski Minim Cahaya Matahari, Bisa Kurangi Stress

4. Gaya modest yang manis dan feminin

Bisa juga memilih kardigan proteksi Sinar UV kerah bulat lengan panjang warna kuning yang fresh.

Bahan katun rayon yang lembut pada kardigan ini memberikan sensasi sejuk.

Meski dipakai untuk beraktivitas seharian di cuaca yang panas. 

BACA JUGA:9 Cara Atasi Kulit Terbakar Sinar Matahari, Auto Langsung Glowing Bebas Gosong

BACA JUGA:Selain Sunscreen, Bagaimana Cara Melindungi Kulit dari Efek Buruk Sinar Matahari? Simak 5 Tipsnya Disini

Untuk kaum adam bisa memilih celana lipit denim drapey warna biru.

Dengan tone yang lebih gelap untuk memberikan hasil kontras saat dipadukan dengan kardigan warna kuning muda.

Kategori :