Bingung Pilih Jurusan? Ini 6 Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat, No 1 dan 5 Penting Banget

Selasa 21-05-2024,21:35 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

PALPRES.COM - Jika kamu bingung menentukan jurusan kuliah, kamu bisa mencoba beberapa tips yang ada di bawah ini. 

Salah satu pilihan paling krusial yang dapat diambil oleh seorang siswa adalah jurusan kuliah.

Meskipun demikian, sebagian besar siswa masih sering mengalami kesulitan dalam memahami proses pemilihan jurusan kuliah.

Gelar sarjana idealnya dapat membuka pintu ke dunia kerja dan membantu membuka jalan menuju posisi yang menguntungkan dan pekerjaan yang memuaskan.

BACA JUGA:Miris, Gaji Guru Honor Ternyata Lebih Kecil dari UMK Terendah di Indonesia

BACA JUGA:5 Negara Paling Berpendidikan di Dunia, Nomor 1 dan 3 Negara di Asia

Memilih jurusan kuliah adalah keputusan penting dalam hidup yang tidak boleh dilakukan dengan tergesa-gesa. 

Calon mahasiswa harus memahami bagaimana jurusan yang mereka pilih akan mempersiapkan mereka untuk industri pilihan mereka.

Nah, disadur dari berbagai sumber, agar kamu gak bingung lagi, ikuti tipsnya di bawah ini, yuk! 

1. Cari Tahu Passion Kamu

Sudahkah kamu menemukan passion?

BACA JUGA:Kementerian Perhubungan Buka Pendaftaran Mahasiswa Baru di 15 Kampus Kedinasan Cek Jadwal dan Syaratnya

BACA JUGA:Mau Masuk UI dengan Peluang Lulus Lebih Besar? Ini Jurusan Sepi Peminat yang Harus Kamu Pilih di UI

Jika belum, cobalah untuk mengingat kembali hal-hal yang paling sering kamu lakukan dan selalu ingin kamu selesaikan. 

Kamu bisa memilih jurusan yang relevan dengan bidang tersebut, misalnya jika kamu senang memotret, melukis, atau menghasilkan ide-ide baru, maka jurusan yang cocok untuk kamu adalah broadcasting, desain grafis, Desain Komunikasi Visual (DKV), dan lain sebagainya.

Kategori :