Hebat! SD Islam Al Syukro Raih Juara 3 National Awarding AIA Healthiest School

Rabu 22-05-2024,10:17 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

“Menjadikan pengelola sekolah, guru, staff, peserta didik dan orang tua siswa di Al Syukro Universal berkolaborasi bersama-sama, dalam mewujudkan sekolah yang bersih, ramah, aman, nyaman dan sehat, " ungkap Cici.

BACA JUGA:Turun Tipis, Harga Emas Antam di Butik LM Palembang Hari Ini 22 Mei 2024 Capai Rp1.357.000 per Gram

BACA JUGA:5 Trik Jitu Agar Buat Kamu Bisa Moto Pakai Hp Ditengah Kegelapan, Fotografer Pasti Sudah Tau!

Diketahui, Perguruan Islam Al Syukro Universal adalah satu sekolah yang didirikan pada 2000 oleh Yayasan Wakaf Daar Asykaril Ibad (YAWADAI).

Selanjutnya pada 2010, sekolah itu diwakafkan kepada nadzir Yayasan Dompet Dhuafa Republika hingga saat ini.

Sekolah Al Syukro Universal  hadir sebagai wakaf produktif yang kebermanfaatannya bagi banyak orang. 

Kurikulum yang ada di Sekolah Al Syukro Universal, adalah kurikulum nasional yang diintegrasikan dengan kurikulum khas dari Al Syukro Universal.

BACA JUGA:Mengenal 7 Produk Canggih Keluaran Xiaomi, Tenyata Bukan Hp Aja!

BACA JUGA:Penagih Hutang Aniaya Petani di SP Padang, Korban Lapor Ke Polres OKI

Kurikulum khas dari Al Syukro Universal, yakni dengan karakter dasar dan birrul walidain.

Kemudian, karakter keIslaman yang terdiri tahsin, tahfidz dan Islamic life skill.

Juga karakter Cambridge International, serta lingkungan.

Sehingga dengan integrasi dua kurikulum tersebut, Sekolah Al Syukro Universal dapat membentuk peserta didik yang cerdas, mandiri, sholeh.

BACA JUGA:Embarkasi Palembang Berangkatkan Jemaah Haji Kloter 8, Tersisa 1 Kelompok Terbang dari Gelombang Pertama

BACA JUGA:Prakiraan Cuaca Hari Ini 22 Mei 2024, Potensi Hujan Sedang hingga Lebat Mengguyur Wilayah Sumsel

Selain cinta kedua orang tua serta peduli terhadap lingkungan.

Kategori :