Film lawas ini memiliki durasi hingga dua jam lamanya.
Kali ini Kim Go Eun memilih film dengan genre musical, sayangnya film ini hanya meraih rating 6,5.
Dalam film ini, Kim Go Eun beradu peran dengan Park Jung-min.
Film Sunset in My Hometown berkisah mengenai Hak Soo, rapper yang gagal dan akhirnya harus pulang ke kampung halaman.
Alasannya pulang karena sang ayah tengah mengalami sakit.
Ternyata Hak Soo memiliki masa lalu kelam selama di kampung halamannya.
Namun ia juga menyimpan rasa rindu terhadap teman-teman di masa lalu selama di kampung halaman, sayangnya komunikasi terputus.
BACA JUGA:Duet Maut Detektif dan Reporter, Ini Sinopsis Drakor Terbaru 'Connection', Tayang Bulan Depan
Film ini juga bercerita tentang perjuangan dan menemukan makna sukses.
3. Goblin
Drakor Kim Go Eun yang paling sukses pernah ia bintangi tak lain Goblin.
Tidak heran jika Goblin mampu meraih rating tertinggi drakor sepanjang masa yakni 8,6.