Tempat Wisata Terbaik di Makassar, Banyak Suguhkan Keindahan Alam yang Cantik

Senin 27-05-2024,11:56 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

BACA JUGA:Daftar 6 Kota Paling Rekomendasi untuk Tujuan Wisata, Pesona Alamnya Bikin Takjub

BACA JUGA:5 Rekomendasi Destinasi Wisata Instagramable di OI, Bikin Liburanmu Makin Asyik

Bagi kamu yang menyukai pantai, wisata bahari di Makassar ini menawarkan berbagai aktivitas yang menyenangkan.

Pulau Lae-lae menyajikan pesona terumbu karang dan ikan-ikan kecil yang cantik dan memukau.

Kamu akan merasa nyaman di pulau ini, karena ombaknya yang tenang. 

4. Benteng Rotterdam

Bagi masyarakat Makassar, Benteng Rotterdam merupakan salah satu situs bersejarah.

BACA JUGA:135KM dari Semarang, Ada 6 Rekomendasi Tempat Wisata Cocok Untuk Liburan Long Weekend Bersama Keluarga

BACA JUGA:4 Destinasi Wisata Sejarah Terpopuler di Surabaya, Dijamin Bikin Liburanmu Lebih Berarti

Hal ini dikarenakan benteng ini merupakan peninggalan Kerajaan Gowa-Tallo.

Nuansa kolonial sangat kental terasa ketika kamu mengunjungi benteng ini.

Arsitekturnya akan membuat kamu merasa seperti berada di Eropa, lho.

5. Pulau Samalona

Selain Pulau Lae-lae, Makassar menawarkan lebih banyak pilihan wisata bahari.

BACA JUGA:3 Wisata Hidden Gems di PALI, Nomor 2 Terkenal dengan Namanya yang Unik

BACA JUGA:5 Rekomendasi Destinasi Wisata Budaya di Bandung, Belajar Sambil Rekreasi

Kategori :