Rambut Beruban Jadi Hitam Tanpa Disemir, Oleskan Minyak ini ke Kepala

Rabu 29-05-2024,13:06 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Oleh sebab itu, ada baiknya untuk mencoba bahan alami yang lebih aman untuk rambut.

BACA JUGA:8 Gaya Style Rambut Pria yang Wajib Kamu Tiru di Tahun 2024, Dijamin Bikin Wanita Terpikat dan Lengket

BACA JUGA:12 Rekomendasi Minyak Rambut Terbaik yang Bikin Percaya Diri, Rahasia Hair Styling Tahan Lama

Beberapa bahan alami yang bisa kamu dapatkan di rak dapur ini, dapat menjadi perawatan alami untuk menghilangkan uban di kepala.

Bahan alami apa itu?

 

Cara Mengatasi Uban Tanpa Perlu Semir Rambut

Ada beberapa pengobatan alami yang dapat digunakan untuk mengatasi rambut beruban.

Simak ulasan berikut ini.  

 

1. Minyak kelapa

Sebelum tidur, pijatkan minyak kelapa ke rambut dan kulit kepalamu. 

Keesokan paginya, cucilah rambut  seperti biasa.

Lakukan setiap dua hari sekali. 

 

2. Jahe 

Kategori :