Sang juara dunia juga menepis insiden yang terjadi di lintasan saat sesi practice adalah untuk menghambat Alex Marquez.
BACA JUGA:4 Pembalap Bakal Absen di MotoGP Mandalika 2023, Pembalap Moto2 Indonesia Malah Gak Sabaran
Bahkan ia memberikan julukan kepada Rider bernomor 73 itu 'Pemain Sandiwara Hebat' atas reaksinya di trek yang dianggap berlebihan.
“(Itu)Tidak apa-apa… Saya mengerem keluar dari garis (balap),” kata Bagnaia. “Dia pemain sandiwara yang hebat, pastinya. Tidak ada gunanya melakukan beberapa (isyarat) seperti ini. Tapi itu menunjukkan pertunjukan yang bagus,"kata Pecco.
Pecco juga menilai dirinya tidak akan mendapatkan Penalti.
“Seandainya saya menerima penalti karena itu… (itu akan) konyol. Saya menunggu tetapi saya rasa saya tidak akan menerima penalti,"ucap Pecco.
BACA JUGA:Wow, Segini Harga Tiket Nonton MotoGP Mandalika 15 Oktober 2023 Mendatang
BACA JUGA:Honda Tampil Melempem, Pembalapnya Tidak Lolos Q2 MotoGP Inggris 2023, Termasuk Marc Marquez?
Balapan MotoGP Grand Prix akan disiarkan secara langsung di stasiun tv Indonesia pada Ahad 2 Juni 2024 pukul 19.00 WIB di Sirkuit Mugello Italia.
Sementara balapan Sprint akan beralngsung Sabtu sore ini.
Pastikan kamu tidak ketinggalan untuk menyaksikan aksi Jorge Martin, Pecco Bagnaia, Marc Marquez, Enea Bastianini, Marco Bezzechi, Brand Binder dan pebalap muda Pedro Acosta yang baru bermain di MotoGP tahun 2024 ini.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com".