Pengajuan kedalam DTKS bisa ditempuh dengan dua cara.
Pertama melalui pemda.
Kedua, melalui aplikasi usul-sanggah yang bisa didownload secara gratis di Playstore.
Setelah masuk DTKS, kamu masih harus bersabar karena untuk masuk menjadi penerima bansos reguler harus melalui penambahan, maupun penggenapan dari kuota yang sudah ada. Jadi diperlukan waktu lagi.
DIberikannya banyak bantuan sosial tersebut bukan tanpa lasan yang tidak jelas.
Pemberian bansos memiliki tujuan sebagai stimulus maupun kompensasi dari berbagai kebijakan yang dilakukan oleh pemerintah saat ini.
BACA JUGA:Yamaha Grand Filano Hybrid Connected Vs Vespa Primavera 150 I-Get, Mana yang lebih Menarik?
Disamping itu, beberapa bansos juga diberikan untuk mendorong perbaikan gizi setiap keluarga kurang mampu yang terdata di DTKS dan ditetapkan sebagai penerima bansos untuk menekan angka kemiskinan ekstream, dan juga angka stunting yang setiap tahun semakin tinggi.
Kemudian beberapa bansos lagi, dibeirkan sebagai upaya dalam mencetak banyak calon pengiat UMKM (Usaha Kecil Menengah) di masa depan.
Demikianlah informasi yang bisa disampaikan, semoga bisa membantu masyarakat yang sedang mencari informasi terkait bansos.