Yang Mau Daftar CPNS Merapat! 7 Jurusan Kuliah Ini Punya Peluang Lolos Lebih Besar Pada Seleksi CPNS Lho

Sabtu 22-06-2024,08:30 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM - Bagi kamu yang daftar menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), kamu wajib mengetahui jurusan kuliah yang punya peluang lolos besar pada seleksi CPNS.

Masa pendaftaran CPNS akan segera dibuka.

Tidak diragukan lagi bahwa menjadi pegawai negeri sipil (PNS) cukup sulit, karena ada tes yang harus dilalui dan persaingan dari banyak kandidat.

Namun, prospek kamu untuk menjadi pegawai negeri sangat tinggi lho jika jurusan kamj termasuk salah satu dari tujuh besar dalam seleksi CPNS ini.

BACA JUGA:Donasi Sepatu Baru untuk Siswa SMART Ekselensia Indonesia, KolaborAKsi TopScore dengan Dompet Dhuafa

BACA JUGA:Daftar 10 Jurusan Paling Populer yang Ada di Universitas Gadjah Mada, Banyak Diminati Para Camaba

Jurusan ini tersedia di perguruan tinggi manapun, namun jurusan ini sering ditemukan di universitas-universitas di Indonesia.

Seperti Universitas Indonesia, Universitas Gadjah Mada, Institut Teknologi Bandung (ITB), Universitas Airlangga, Universitas IPB, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Universitas Islam Indonesia, Universitas Telkom, Universitas Hasanudin, Universitas Bina Nusantara (BINUS), Universitas Padjajaran, Universitas Diponegoro, Universitas Brawijaya, Universitas Hasanudin, dan masih banyak lagi.

Nah, langsung saja yuk kita simak jurusannya di bawah ini hingga tuntas! 

1. Jurusan Manajemen

Jurusan ini mempelajari tentang berbagai bidang manajemen, sehingga lulusan D3 Manajemen dapat mendaftar untuk formasi Terampil Pranata Keuangan APBN.

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Kampus Ternama yang Terdapat di Bogor, Bisa Jadi Referensi Kamu Untuk Melanjutkan Pendidikan

BACA JUGA:5 Daftar Universitas dengan Jurusan Kedokteran Hewan Terbaik di Indonesia, Cocok Untuk Pecinta Hewan

2. Jurusan Matematika dan Statistika

Bagi kamu yang lulusan matematika dan statistika, kamu punya kesempatan yang besar untuk diterima dan mengisi posisi sebagai PNS, karena jurusan ini paling diminati pada seleksi CPNS, lho. 

Kategori :